Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Lowongan Kerja PT Datang DSSP Power Indonesia Terbaru 2023

Lowongan Kerja PT Datang DSSP Power Indonesia Terbaru 2023 - PT Datang DSSP Power Indonesia (DDPI) merupakan perusahaan yang bergerak dibidang pengoperasian dan pemeliharaan pembangkit listrik yang merpakan anak perusahaan dari PT Dian Swastatika Sentosa Tbk. PT Dian Swastatika Sentosa Tbk merupakan suatu perseroan terbatas yang didirikan berdasarkan Hukum Negara Republik Indonesia dan berdasarkan Akta Pendirian Perseroan Terbatas No. 6 tanggal 2 Agustus 1996. Perseroan berkedudukan di Jakarta Pusat, dengan kantor pusat di Sinar Mas Land Plaza, Menara 2, Lantai 27, Jl. M.H. Thamrin No. 51, Jakarta Pusat 10350, Indonesia. 

Logo Lowongan Kerja PT Datang DSSP Power Indonesia Terbaru 2023
Sesuai Anggaran Dasar, saat ini Perseroan dan anak-anak perusahaan menjalankan kegiatan usaha utama di bidang penyediaan tenaga listrik, pertambangan dan perdagangan batubara, perdagangan besar serta multimedia dan infrastruktur di Indonesia. Melalui empat lini usahanya, Perseroan dan anak perusahaan menghasilkan produk dan jasa berupa tenaga listrik, batubara, pestisida, bahan kimia, layanan TV berbayar dan internet serta penyedia infratsruktur BTS.



Lowongan Kerja PT Datang DSSP Power Indonesia Terbaru 2023


Mengutip informasi dari akun instagram resmi (@dsspowerkendari) pada (18/01) bahwa saat ini, PT Datang DSSP Power Indonesia sedang membuka kesempatan berkarir bagi para generasi penerus bangsa yang memiliki semangat dan komitmen yang tinggi dalam bekerja serta memenuhi syarat untuk menempati 5 (Lima) posisi yang dibuka. Berikut informasi selengkapnya. 

Posisi :
  • Section Head - IT
  • Sr. Engineer - Instrument Control
  • Sr. Engineer - Environment
  • Dept. Head - HSE
  • Mandarin Translator


Job Qualification :
  • Min Bachelor degree from reputable university with minimum GPA 3.00
  • Have experience in related field/position min 3 years
  • Having experience in Coal-fired Power Plant (CFPP) is an advantage
  • Good english skill written and verbal
  • Good communication skill, teamwork, and analytical thinking
  • Willing to be place in our IPP/Site in Kendari, Sulawesi Tenggara

Dapatkan informasi lowongan kerja setiap hari melalui LinkedIn, Follow


Cara Pendaftaran :
Bagi yang berminat untuk bergabung dan berkontribusi dengan PT Datang DSSP Power Indonesia dan telah memenuhi kualifikasi yang disebutkan diatas, silakan mengirimkan CV lamaran anda ke email dibawah ini. 
Subjek : Posisi yang dilamar - Nama pelamar

Jika kamu hendak mengirimkan lamaran kerja melalui email, pastikan email yang kamu kirimkan memiliki body yang jelas ya. Kamu bisa gunakan format DISINI untuk Apply lamaran kamu :) 
Hati-hati terhadap PENIPUAN!!! Pendaftaran tidak dipungut biaya apapun. Jika ada pihak yang meminta sejumlah uang dengan mengatasnamakan instansi/perusahaan maupun penyedia lowongan kerja lainnya, sudah dipastikan bahwa itu PENIPUAN!!!